ADVERTISING

ANDA DAPAT BERIKLAN DI BLOG KAMI INI.
HUBUNGI: 08991658370

KURSUS BAHASA INGGRIS

REVIVAL ENGLISH COURSE MEMBUKA PENDAFTARAN KURSUS, BAIK TUTORIAL PRIVAT DI RUMAH MAUPUN KURSUS DI TEMPAT KAMI.
ALAMAT: DUA JALUR BELAKANG STADION MAESA, DEPAN SMA 3 TONDANO, DESA KEMBUAN, TONDANO UTARA, MINAHASA.
NO TELEPON: 08991658370 - 082191576688

Wednesday, June 26, 2019

MENGUASAI SIMPLE PRESENT TENSE DENGAN MUDAH

Grammar/tata bahasa
Simple Present Tense
Simple Present Tense adalah bentuk waktu yang digunakan untuk menyatakan suatu perbuatan atau kegiatan yang berlangsung atau terjadi pada waktu sekarang dalam bentuk sederhana. Digunakan juga untuk menyatakan suatu tindakan atau pekerjaan yang dilakukan berulang-ulang, sebuah rutinitas atau kebiasaan sehari-hari. Bentuk ini juga digunakan pada kalimat yang tidak ada kaitannya dengan waktu.

Simple Present Tense, terdiri dari:
1. Kalimat Verbal (dengan kata kerja)
A. Posstive Sentence (kalimat pernyataan)
I, You, We, They
Subject + Predicate Verb 1
They visit uncle every Sunday.
I ussualy use this bag.
You go to the cinema
He, She, It
Subject + Predicate Verb 1-s/es
He works hard everyday
She studies slowly at house.
It runs quickly around the yard.

B. Negative Sentence (Kalimat menyangkal)
I, You, We, They
Subject + Do not + Verb 1
I do not take the rubber.
We do not come that night.
They do not let me go.
He, She, It
Subject + Does not + Verb 1
He does not tell it.
She does not clean all plate.
It does not bark me.

C. Interrogative Sentence (Kalimat tanya)
            I, You, We, They
            Do + Subject + Predicate Verb 1
            Do you think that he is a good man?
            Do they want me to join?
            Do you excuse me to leave now?
He, She, It
Does + Subject + Predicate Verb 1
Does he command you?
Does she teach you?
Does it run around yard?

2. Kalimat non Verbal (tanpa kata kerja)
Betuk nonverbal dibantu dengan “To be” yang disesuaikan dengan Subjek dalam kalimat.
I          Am       Saya
You       Are      Kamu
He        Is         Dia (laki-laki)
She      Is         Dia (perempuan)
It         Is         Dia (selain manusia)
Tapi arti it bisa berubah sesuai fungsi dalam kalimat yg akan kita pelajari lebih lanjut annti.
We       Are      Kami
They    Are      Mereka
You       Are      Kamu/kalian
A. Possitive Sentence (Kalimat pernyataan)
Subject + To be + Predicate Nonverb
I am hungry now.
You are diligent boy.
He is Handsome boy.
She is smart girl.
It is very chubby.
We are students.
They are civilians.
You are success.
B. Negative Sentence (kalimat menyangkal)
Subject + To be + Not + Predicate Nonverb
I am not lazy.
You are not wicked.
He is not an officer.
She is not afraid.
They are not slow.
We are not bad.
C. Interogative Sentence (Kalimat bertanya)
To be + Subject + Predicate Nonverb
Am I false?
Are you brave?
Is she clever?
Is he stupid?
Is it fast?
Are they guards?
Are we students?




No comments:

Post a Comment

IKLAN